Wartabanten.comWartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
      • Kabupaten Tangerang
      • Kota Tangerang
      • Tangerang Selatan
  • Indeks Berita
Search
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Reading: Tangsel Digifest 2023, Wali Kota Benyamin: Komitmen Pemkot Dalam Mendukung UMKM
Sign In
Notification Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
  • Indeks Berita
Search
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
  • Indeks Berita
Have an existing account? Sign In
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Wartabanten.com > Tangsel Digifest 2023, Wali Kota Benyamin: Komitmen Pemkot Dalam Mendukung UMKM
Tangerang Selatan

Tangsel Digifest 2023, Wali Kota Benyamin: Komitmen Pemkot Dalam Mendukung UMKM

wartabanten
Published: Sabtu, 12 Agustus 2023
Share
SHARE

Tangerang Selatan (Tangsel) Digifest 2023 telah resmi dibuka oleh Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie. Ini menjadi ajang untuk memperkenalkan produk unggulan dari seluruh Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang diselenggarakan oleh Dinas Koperasi dan UKM Tangerang Selatan.

 

Dalam kesempatannya, Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie menyampaikan bahwa Tangsel Digifest 2023 ini sebagai komitmen Pemkot dalam mendukung UMKM. Oleh karenanya, ia meminta untuk terus menjalin kerja sama dan sinergi demi mendorong UMKM naik kelas.

“Ini langkah nyata dalam memberi dukungan jangka panjang pelaku UMKM. Manfaatkan acara ini untuk menjalin kerja sama dan sinergi dalam mendorong eksistensi UMKM untuk naik kelas. Mudah-mudahan tercapai untuk naik kelas,” ungkapnya saat membuka Tangsel Digifest 2023 di Alun-Alun Pamulang, Jum’at (11/08).

 

Terlebih kata Benyamin, bahwa pelaku UMKM ini memiliki peranan penting dalam mewujudkan pertumbuhan dan perkembangan ekonomi di Tangerang Selatan.

“Kami percaya bahwa pelaku UMKM ini menjadi tulang punggung, dan melaui kegiatan ini bisa berkontribusi dalam perkembangan ekonomi di Tangsel,” ucapnya.

 

Dan momen Tangsel Digifest 2023 ini kata Benyamin, harus dimanfaatkan semaksimal mungkin dalam mendorong perkembangan UMKM. Bahkan gelaran ini merupakan yang ketiga kalinya diselenggarakan, artinya Pemkot Tangsel terus mendampingi dan melakukan pemberdayaan kepada UMKM.

 

“Kita lakukan terus pendampingan dan pemberdayaan pelaku UMKM ini, kita naikkan kelasnya, NIB nya kita bantu. Harapannya supaya ada produk unggulan dari Tangsel yang akan menjadi contoh atau star model nantinya,” tutupnya.

 

Sementara itu, Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kota Tangerang Selatan, Warman Syanudin menjelaskan kegiatan ini merupakan ajang untuk meningkatkan entrepreneurship di Tangerang Selatan.

 

Termasuk peran yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Tangerang Selatan terhadap UMKM, mulai dari pendampingan hingga pelatihan pemasaran produk.

 

“Kami lakukan pendampingan UMKM, dari mulai workshop, pelatihan, konsultasi bisnis, dimulai dari perencanaan produk, pengelolaan pemasaran, digitalisasi, pengembangan, pemasaran, pengemasan atau packaging produk kita latih,” pungkasnya (fid)

TAGGED:BenyaminBenyamin DavnieKota Tangerang SelatanKota TangselSouth TangerangTangerangTangerang RayaTangerang SelatanTangsel
What do you think?
Love0
Sad0
Happy0
Sleepy0
Angry0
Dead0
Wink0
Previous Article Sikapi Serius Polusi Udara, Wali Kota Benyamin: Pemkot Kota Tangsel Tak Tinggal Diam
Next Article Wali Kota Benyamin Paparkan Langkah yang Dilakukan Pemkot Hadapi Polusi Udara di Kota Tangsel
Tidak ada komentar Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Warta Terbaru

Atasi Penangguhan TPAS Cilowong, Benyamin: Pemkot Tangsel Alihkan 200 Ton Sampah ke Cileungsi
Tangerang Selatan
Diskon PBB-P2 Awal Tahun 2026 Resmi Berlaku di Tangsel, Ini Rinciannya
Tangerang Selatan
Perkuat Sinergi Bantuan Kemanusiaan untuk Sumatra, Wapres Terima Audiensi Pekerja Seni dan Pelaku Industri Kreatif
Nasional
Terima Pengurus Harian KOPRI PB PMII, Wapres Dorong Pemberdayaan Perempuan dan Anak Muda
Nasional
UIN Jakarta Peringkat Pertama SINTA PTKIN
Nasional
Bupati Tangerang: GP Ansor dan Banser Mitra Strategis Penjaga Stabilitas dan Keamanan
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang dan Gubernur Banten Lepas Fun Bike Kolaborasi Gemilang dan Gowes Desa Wisata
Kabupaten Tangerang Tangerang
Enam Koperasi Desa Merah Putih Resmi Beroperasi di Jayanti, Bupati Tangerang: Koperasi Penggerak Ekonomi Rakyat
Kabupaten Tangerang Tangerang
Forkopimda Kabupaten Tangerang Gelar Istigosah Sambut Tahun Baru dan Doa Bersama untuk Korban Bencana
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Luncurkan Mobil Training Servis Motor dan Serahkan Bantuan Alat Service AC
Kabupaten Tangerang Tangerang

Rekomendasi

Tangerang Selatan

Terima Kunjungan Siswa Homeschooling House of Knowledge, Wali Kota Benyamin: Berikan Ruang, Kesempatan dan Kepercayaan

Warta Banten
Warta Banten
Kamis, 19 Oktober 2023
Tangerang Selatan

Kecamatan Pamulang Juara Umum MTQ ke-15 Tingkat Kota Tangsel

Warta Banten
Warta Banten
Kamis, 29 Februari 2024
Tangerang Selatan

Rembug Warga, Wali Kota Benyamin Ajak Masyarakat Bersinergi Ciptakan Suasana Aman dan Kondusif di Kota Tangsel

Warta Banten
Warta Banten
Minggu, 26 Mei 2024
Tangerang Selatan

Kampanye di Ciputat, Benyamin Sampaikan Sejumlah Program Unggulan

Warta Banten
Warta Banten
Kamis, 24 Oktober 2024
Tangerang Selatan

Triwulan Kedua 2025, Pemkot Tangsel Peringkat Pertama Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah se-Provinsi Banten

Warta Banten
Warta Banten
Jumat, 19 September 2025
Tangerang Selatan

Belanja Masalah, Warga Minta Benyamin Davnie Bangun SMA Negeri di Pamulang Timur

Warta Banten
Warta Banten
Senin, 30 September 2024
BantenTangerang Selatan

Berikan Ucapan Selamat, Andra Soni Silaturahmi ke Benyamin Davnie

Warta Banten
Warta Banten
Selasa, 11 Februari 2025
Kabupaten TangerangTangerang

DP3A Kabupaten Tangerang Gencarkan Upaya Pencegahan Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak

Warta Banten
Warta Banten
Minggu, 21 Juli 2024
Banten

Pilgub Banten, Para Komedian Dukung Airin Rachmi Diany

Warta Banten
Warta Banten
Sabtu, 20 Juli 2024
Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Kode Etik
  • Contact
Go to mobile version
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lost your password?