Wartabanten.comWartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
      • Kabupaten Tangerang
      • Kota Tangerang
      • Tangerang Selatan
  • Indeks Berita
Search
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Reading: Pilar: Tangsel Mengaji, Langkah Pemkot Tingkatkan Program dan Infrastruktur Keagamaan
Sign In
Notification Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
  • Indeks Berita
Search
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
  • Indeks Berita
Have an existing account? Sign In
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Wartabanten.com > Pilar: Tangsel Mengaji, Langkah Pemkot Tingkatkan Program dan Infrastruktur Keagamaan
Tangerang Selatan

Pilar: Tangsel Mengaji, Langkah Pemkot Tingkatkan Program dan Infrastruktur Keagamaan

Warta Banten
Published Sabtu, 7 Desember 2024
Share
SHARE

Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Pilar Saga Ichsan menyampaikan bahwa Pemerintah Kota (Pemerintah Kota) Tangsel terus meningkatkan program dan infrastruktur pendukung di bidang keagamaan untuk seluruh wilayah Tangsel.

Hal tersebut disampaikannya saat menghadiri kegiatan rutin Tangsel Mengaji di Masjid Saifillah Cluster Sevilla, Serpong, yang menghadirkan tausyiah keagamaan dari Ustadz Hilmi Firdausi, pada Sabtu (07/12/2024).

“Kegiatan Tangsel Mengaji menjadi agenda rutin yang dijalankan sebagai salah satu langkah meningkatkan program keagamaan,” ujarnya.

Dalam upaya tersebut, Pemerintah Kota Tangsel juga menyalurkan bantuan dana pendidikan untuk tahfiz atau penghafal Al-Quran dari tingkat Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), Sekolah Menengah Atas (SMA), dan perguruan tinggi.

Pilar mengatakan bahwa program bantuan hingga kini dijalankan guna memajukan kesejahteraan dalam bidang keagamaan di Kota Tangsel.

“Saat ini masih istiqomah untuk menjalankan program yang dialokasikan cukup banyak untuk para penghafal Al-Quran,” ucapnya.

Program bantuan insentif juga mengarah kepada guru ngaji, guru majelis taklim, marbot masjid, dan pemandi jenazah. Menurut Pilar jumlahnya akan terus bertambah ke depannya.

“Semua mendapatkan insentif bulanan dari Pemerintah Kota yang jumlahnya akan terus kita tingkatkan hingga ke depannya dengan terget 100 persen,” lanjutnya.

Lebih lanjut, Pilar menjelaskan bahwa program bantuan hibah dana untuk infrastruktur keagamaan seperti masjid, musala, dan pondok pesantren juga telah dilakukan.

Hal tersebut menjadi bentuk dukungan yang diberikan untuk meningkatkan keagamaan di Kota Tangsel, dari segi pembelajaran, hingga fasilitas bangunan yang memadai.

“Ada sekitar 100 rumah ibadah yang setiap tahun kita salurkan bantuan dana, semoga bantuan tersebut dapat maksimalkan infrastruktur keagamaan di Tangsel,” harap Pilar. (fid)

TAGGED:Kota Tangerang SelatanKota TangselPilarPilar SagaPilar Saga IchsanSouth TangerangTangerangTangerang RayaTangerang SelatanTangsel
What do you think?
Love0
Sad0
Happy0
Sleepy0
Angry0
Dead0
Wink0
Previous Article Puskesmas Pamulang Raih Prestasi Membanggakan di Ajang Jambore Puskesmas Nasional
Next Article Festival Tangsel Land 2024, Benyamin Dukung Perkembangan Industri Kreatif Lokal
Leave a Comment Leave a Comment

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Warta Terbaru

Pastikan Sesuai Sasaran, Inspektorat Reviu Penyaluran BOSP SD dan SMP
Kabupaten Tangerang Tangerang
Wakil Bupati Tangerang Dorong Pemuda Aktif dan Berinovasi Mengembangkan Potensi Lokal
Kabupaten Tangerang Tangerang
Tutup Gala Siswa Indonesia 2025, Bupati Tangerang Dorong Pembentukan Sekolah Olahraga Daerah
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Bersama Abuya Entoh Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Agung At-Taubah
Kabupaten Tangerang Tangerang
Peringatan Hari Anak Nasional, Benyamin Dorong Penguatan Pendidikan hingga Perlindungan Anak
Tangerang Selatan
O2SN Tingkat SMA Jadi Ajang Prestasi dan Pembentukan Karakter Siswa
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Apresiasi Program Pelayanan Sertifikat Keliling “Membara”
Kabupaten Tangerang Tangerang
Pemkot Tangsel Perbaiki Jalan Jalan Widya Kencana, Angsana Raya, dan Anggrek Loka Sepanjang 4,3 Kilometer
Tangerang Selatan
Wali Kota Tangsel Benyamin Luncurkan 54 Koperasi Merah Putih
Tangerang Selatan
Sekda Kabupaten Tangerang Dorong Pelayanan Prima dan Kedisiplinan Aparatur
Kabupaten Tangerang Tangerang

Rekomendasi

Tangerang Selatan

Angka Harapan Hidup di Kota Tangsel Naik, Wali Kota Benyamin Apresiasi Kader Posyandu

Warta Banten
Warta Banten
Senin, 24 Juni 2024
Tangerang Selatan

Program Berlanjut, Pilar: Tahun Ini 7 Ruas Jalan di Tangsel Bakal Bebas Kabel Udara

Warta Banten
Warta Banten
Selasa, 15 Juli 2025
Kabupaten TangerangTangerang

Ajak Masyarakat Gemar Makan Ikan, Diskan Kabupaten Tangerang Bagikan 3.000 Olahan Ikan

Warta Banten
Warta Banten
Senin, 16 Oktober 2023
Kabupaten TangerangTangerang

Ratusan PPPK Ikuti Pelatihan Orientasi Tugas, Fungsi dan Etika ASN

Warta Banten
Warta Banten
Selasa, 24 Oktober 2023
Tangerang Selatan

Pemkot Tangsel Gelar Apel dan Halalbihalal Pasca Libur Idulfitri

Warta Banten
Warta Banten
Rabu, 9 April 2025
Tangerang Selatan

Wali Kota Benyamin Ajak Seluruh Warga untuk Hadir dan Ramaikan Tangsel Sejiwa Fest 2023  

Warta Banten
Warta Banten
Sabtu, 11 November 2023
Tangerang Selatan

Disperkimta Kota Tangsel Bantu Fasilitasi Proses Pemakaman Jenazah Korban Kecelakaan Bus di Tol Cipali

Warta Banten
Warta Banten
Senin, 4 Maret 2024
Tangerang Selatan

Upaya Lindungi Siswa, Pendidik dan Tenaga Pendidik dari Kekerasan, Pemkot Tangsel Perkuat Satgas TPPK

Warta Banten
Warta Banten
Jumat, 27 September 2024
Tangerang Selatan

Pilar Targetkan Gedung Bapenda dan Disdukcapil Kota Tangsel Rampung Tahun Ini

Warta Banten
Warta Banten
Kamis, 12 September 2024
Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Kode Etik
  • Contact
Go to mobile version
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lost your password?