Wartabanten.comWartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
      • Kabupaten Tangerang
      • Kota Tangerang
      • Tangerang Selatan
  • Indeks Berita
Search
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Reading: Presiden Jokowi Sambut Baik Kehadiran Peserta Rakornas BAZNAS di Nusantara
Sign In
Notification Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
  • Indeks Berita
Search
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
  • Indeks Berita
Have an existing account? Sign In
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Wartabanten.com > Presiden Jokowi Sambut Baik Kehadiran Peserta Rakornas BAZNAS di Nusantara
Nasional

Presiden Jokowi Sambut Baik Kehadiran Peserta Rakornas BAZNAS di Nusantara

wartabanten
Published Rabu, 25 September 2024
Share
SHARE

Joko Widodo Joko Widodo menyambut baik kehadiran para peserta pembukaan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Tahun 2024 di Istana Negara, Ibu Kota Nusantara (IKN), Provinsi Kalimantan Timur, pada Rabu, 25 September 2024. Kepala Negara mengaku gembira saat melihat wajah-wajah cerah para peserta yang hadir.

“Saya melihat wajah-wajah Bapak/Ibu semuanya cerah semuanya. Kelihatan senang sekali, saya lihat kelihatan senang banget, gembira. Ya inilah Ibu Kota Nusantara,” ujar Joko Widodo.

Kehadiran di Nusantara, menurut Joko Widodo, bukan hanya tentang bangunan fisik baru, tetapi juga sebuah simbol perubahan pola pikir dan semangat kerja. Dalam momen yang penuh canda, Kepala Negara bercerita tentang tamu-tamu kenegaraan yang sering memuji keindahan Istana di Jakarta.

“Ya memang bagus, memang indah, tapi tidak saya teruskan, tapi yang buat kolonial Belanda, baik yang ada di Jakarta, di Bogor, di Jogja, itu semuanya adalah bangunan kolonial Belanda, warisan dari kolonial Belanda,” ungkap Joko Widodo.

Joko Widodo menekankan bahwa Ibu Kota Nusantara adalah jawaban dari gagasan panjang yang telah dimulai oleh Bung Karno dan diteruskan oleh Joko Widodo Soeharto. Setelah melalui studi mendalam, Penajam Paser Utara di Kalimantan Timur akhirnya dipilih sebagai lokasi ibu kota baru, keputusan yang didukung oleh 93 persen anggota DPR.

“Jadi ini bukan keputusan Joko Widodo saja tetapi juga keputusan seluruh rakyat Indonesia yang diwakili oleh seluruh anggota DPR yang ada di Jakarta. Supaya jangan ada sebuah kekeliruan persepsi bahwa ini adalah proyeknya Joko Widodo, bukan,” tegas Joko Widodo.

Kehadiran Rakornas BAZNAS di Ibu Kota Nusantara kali ini, menurut Joko Widodo, adalah momentum penting. Acara yang sebelumnya biasa digelar di Istana Negara Jakarta kini diadakan di istana baru yang menjadi simbol transformasi.

Banyak peserta, termasuk sebelumnya dari kalangan TNI dan Polri, sangat antusias melihat langsung Ibu Kota Nusantara yang sering muncul di media sosial. Joko Widodo pun tidak lupa mengajak para peserta untuk mengambil foto di lokasi ikonik Ibu Kota Nusantara, yaitu di Sumbu Kebangsaan.

“Tapi kalau mau fotonya bagus itu ngambilnya di Sumbu Kebangsaan, kelihatan semuanya. Jadi dari sini nanti bergeser ke Sumbu Kebangsaan,” ucap Joko Widodo.

Joko Widodo juga kembali menegaskan bahwa kepindahan ke Ibu Kota Nusantara bukan hanya sekedar perpindahan fisik, melainkan juga perpindahan cara pikir dan semangat baru untuk menghadapi tantangan global.

“Negara yang cepat akan mengalahkan negara yang lambat dan kita ingin menjadi negara yang cepat,” tuturnya.

(rls/wb)

TAGGED:IndonesiaJoko WidodoJokowiNasionalPemerintahanPresiden Joko WidodoPresiden Jokowi
What do you think?
Love0
Sad0
Happy0
Sleepy0
Angry0
Dead0
Wink0
Previous Article Presiden Jokowi Apresiasi Pertumbuhan Zakat dan Dorong Digitalisasi dalam Tata Kelola BAZNAS
Next Article Presiden Jokowi Apresiasi Peran AFKUBI Jaga Persatuan dan Kerukunan di Indonesia
Leave a Comment Leave a Comment

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Warta Terbaru

Pemkab Tangerang Gandeng BNK Cegah Penyalahgunaan Narkoba di Kalangan ASN
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Buka Turnamen Sepak Bola Radar Cup 2025
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Hadiri Milad Keempat Ponpes Qod Faaza Lil Firdaus di Cisauk
Kabupaten Tangerang Tangerang
Pastikan Sesuai Sasaran, Inspektorat Reviu Penyaluran BOSP SD dan SMP
Kabupaten Tangerang Tangerang
Wakil Bupati Tangerang Dorong Pemuda Aktif dan Berinovasi Mengembangkan Potensi Lokal
Kabupaten Tangerang Tangerang
Tutup Gala Siswa Indonesia 2025, Bupati Tangerang Dorong Pembentukan Sekolah Olahraga Daerah
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Bersama Abuya Entoh Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Agung At-Taubah
Kabupaten Tangerang Tangerang
Peringatan Hari Anak Nasional, Benyamin Dorong Penguatan Pendidikan hingga Perlindungan Anak
Tangerang Selatan
O2SN Tingkat SMA Jadi Ajang Prestasi dan Pembentukan Karakter Siswa
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Apresiasi Program Pelayanan Sertifikat Keliling “Membara”
Kabupaten Tangerang Tangerang

Rekomendasi

Nasional

Presiden dan Ibu Iriana Saksikan Laga Semifinal Indonesia Open 2023

wartabanten
wartabanten
Sabtu, 17 Juni 2023
Nasional

Tanggapi Keinginan Pemekaran Kalteng, Wakil Presiden Ma’ruf Amin Pastikan Pemerintah Pertimbangkan Kesiapan Daerah

wartabanten
wartabanten
Selasa, 24 Oktober 2023
Nasional

Menteri ‘Nyapres’, Wakil Presiden Ma’ruf Amin Pastikan Kinerja Pemerintah Tidak Terganggu

wartabanten
wartabanten
Rabu, 25 Oktober 2023
Nasional

Berikan Penghargaan Adipura 2023, Wakil Presiden Ma’ruf Amin Dorong Pemerintah Daerah Implementasikan Sistem Pengelolaan Sampah Terpadu

wartabanten
wartabanten
Selasa, 5 Maret 2024
Nasional

Presiden Jokowi Tinjau Kegiatan Tanam Padi di Kabupaten Banyumas

wartabanten
wartabanten
Rabu, 3 Januari 2024
Nasional

Presiden Jokowi Apresiasi Kehangatan Sambutan Vietnam

wartabanten
wartabanten
Sabtu, 13 Januari 2024
Nasional

Presiden Jokowi Dorong Generasi Muda Percaya Diri Tampilkan Bakat

wartabanten
wartabanten
Rabu, 14 Juni 2023
Nasional

Hari Kedua di Kaltim, Ibu Iriana Kunjungi Bendungan Sepaku Semoi

wartabanten
wartabanten
Kamis, 12 September 2024
Nasional

Presiden Jokowi Sebut Pertumbuhan Ekonomi Triwulan I 2024 Tumbuhkan Optimisme

wartabanten
wartabanten
Selasa, 7 Mei 2024
Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Kode Etik
  • Contact
Go to mobile version
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lost your password?