Wartabanten.comWartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
      • Kabupaten Tangerang
      • Kota Tangerang
      • Tangerang Selatan
  • Indeks Berita
Search
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Reading: Wali Kota Benyamin Jadi Khatib Jumat di Masjid ex-Giant BSD
Sign In
Notification Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
  • Indeks Berita
Search
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
  • Indeks Berita
Have an existing account? Sign In
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Wartabanten.com > Wali Kota Benyamin Jadi Khatib Jumat di Masjid ex-Giant BSD
Tangerang Selatan

Wali Kota Benyamin Jadi Khatib Jumat di Masjid ex-Giant BSD

Warta Banten
Published Jumat, 14 Juni 2024
Share
SHARE

Peristiwa tidak terduga terjadi pada Salat Jumat di Masjid ex-Giant BSD. Khatib Salat Jumat yang terjadwal ternyata berhalangan hadir. Karena tidak ada jamaah yang berani untuk menggantikan, Wali kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie mengambil alih untuk menjadi khatib dan imam di Masjid tersebut, pada Jumat (14/06/2024).

 

Dalam khutbahnya, Benyamin berpesan kepada seluruh jemaah untuk selalu meningkatkan keimanan dan ketakwaan dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Baginya, apa yang dijalani hari ini berkat Allah SWT yang telah memberikan rahmatnya kepada seluruh umat manusia.

Tak hanya keimanan dan ketakwaan, Beliau juga mengajak kepada seluruh jemaah untuk selalu bersyukur atas nikmat yang telah diberikan oleh Allah SWT.

 

Nikmat syukur itu kata Benyamin, jika dituliskan dalam kata-kata tidak akan pernah cukup menggambarkan betapa besar yang telah maha pencipta berikan kepada makhluknya.

 

“Sekiranya lautan yang ada di bumi dijadikan tinta, lalu batang-batang dan ranting-ranting yang ada di seluruh permukaan bumi dijadikan pena-nya, tidak akan pernah cukup untuk menuliskan nikmat-nikmat yang Allah yang telah kita terima,” ucapnya.

 

Namun terkadang, kenikmatan yang sudah didapat justru menjadikan manusia lupa akan kebesaran Allah SWT. Apalagi ketika sedang mendapat ujian, justru manusia malah menjauh dari sang pencipta.

 

“Makanya Allah berfirman barangsiapa yang mensyukuri nikmat Allah, akan ditambah nikmatnya. Dengan cara mensyukuri apa yang sudah kita lakukan, bukan hanya sekadar mengucap hamdallah tetapi juga berbuat baik dan kenikmatan yang kita terima, kita bagikan kepada orang-orang di sekeliling kita yang mungkin sedang kesusahan,” kata Benyamin.

 

“Insya allah apabila kita bersyukur dengan nikmat yang diberikan dengan berbagai cara bentuknya, insyaallah ditambah lagi sama Allah dalam bentuk yang tidak pernah kita perkirakan, dalam waktu yang tidak pernah kita perkirakan dan mungkin dinikmati oleh generasi-generasi sesudah kita,” tutupnya. (fid)

TAGGED:BenyaminBenyamin DavnieKota Tangerang SelatanKota TangselSouth TangerangTangerangTangerang RayaTangerang SelatanTangsel
What do you think?
Love0
Sad0
Happy0
Sleepy0
Angry0
Dead0
Wink0
Previous Article Presiden Jokowi Apresiasi Kerja Keras TPI Pusat dan Daerah Kendalikan Inflasi
Next Article Muhammad Sulthan Dhiya Ulhaq Pemuda Asal Kota Tangsel Wakili Banten di Program Pertukaran Pemuda Antar Provinsi 2024
Leave a Comment Leave a Comment

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Warta Terbaru

Pemkab Tangerang Gandeng BNK Cegah Penyalahgunaan Narkoba di Kalangan ASN
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Buka Turnamen Sepak Bola Radar Cup 2025
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Hadiri Milad Keempat Ponpes Qod Faaza Lil Firdaus di Cisauk
Kabupaten Tangerang Tangerang
Pastikan Sesuai Sasaran, Inspektorat Reviu Penyaluran BOSP SD dan SMP
Kabupaten Tangerang Tangerang
Wakil Bupati Tangerang Dorong Pemuda Aktif dan Berinovasi Mengembangkan Potensi Lokal
Kabupaten Tangerang Tangerang
Tutup Gala Siswa Indonesia 2025, Bupati Tangerang Dorong Pembentukan Sekolah Olahraga Daerah
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Bersama Abuya Entoh Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Agung At-Taubah
Kabupaten Tangerang Tangerang
Peringatan Hari Anak Nasional, Benyamin Dorong Penguatan Pendidikan hingga Perlindungan Anak
Tangerang Selatan
O2SN Tingkat SMA Jadi Ajang Prestasi dan Pembentukan Karakter Siswa
Kabupaten Tangerang Tangerang
Bupati Tangerang Apresiasi Program Pelayanan Sertifikat Keliling “Membara”
Kabupaten Tangerang Tangerang

Rekomendasi

Tangerang Selatan

Jadi Perwakilan Kota Tangsel ke Amerika, Wali Kota Benyamin Berpesan ke Siswa untuk Percaya Diri

Warta Banten
Warta Banten
Senin, 26 Februari 2024
Tangerang Selatan

DPRD Tangsel Umumkan Penetapan Benyamin-Pilar sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Terpilih Periode 2025-2030

Warta Banten
Warta Banten
Jumat, 7 Februari 2025
Tangerang Selatan

RS Adam Malik Raih 4 Penghargaan dari Kemenkes RI untuk Kinerja 2024

Warta Banten
Warta Banten
Selasa, 4 Februari 2025
Tangerang Selatan

Bertemu RT/RW di Ciputat Timur, Wali Kota Benyamin Terus Sosialisasikan Bahaya Judi Online

Warta Banten
Warta Banten
Jumat, 12 Juli 2024
Tangerang Selatan

Bersama LAZ Griya Yatim dan Dhuafa, Pilar Serahkan 1000 Paket Sembako

Warta Banten
Warta Banten
Sabtu, 6 April 2024
Tangerang Selatan

Rayakan Ulang Tahun ke-7 Bank Sampah Alamanda, Pilar: Sangat Memberikan Kontribusi Positif

Warta Banten
Warta Banten
Minggu, 14 Januari 2024
Tangerang Selatan

Wali Kota Benyamin Naikkan Insentif Kader Posyandu di Kota Tangsel

Warta Banten
Warta Banten
Selasa, 25 Juni 2024
Tangerang Selatan

Wali Kota Benyamin Kukuhkan 50 Anggota Paskibraka HUT ke-79 RI Tingkat Kota Tangsel

Warta Banten
Warta Banten
Jumat, 16 Agustus 2024
Tangerang Selatan

Panen Jagung Pulut di Ciputat, Pilar: Ajang Edukasi Anak-anak Tentang Pertanian

Warta Banten
Warta Banten
Minggu, 11 Agustus 2024
Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Kode Etik
  • Contact
Go to mobile version
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lost your password?