Wartabanten.comWartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
      • Kabupaten Tangerang
      • Kota Tangerang
      • Tangerang Selatan
  • Indeks Berita
Search
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Reading: Pj Bupati Tangerang Minta Bawaslu Jaga Kesiapan dan Sinergitas Pilkada 2024
Sign In
Notification Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
  • Indeks Berita
Search
  • Home
  • Nasional
  • Bisnis
  • Banten
    • Cilegon
    • Kabupaten Serang
    • Kota Serang
    • Lebak
    • Pandeglang
    • Tangerang
  • Indeks Berita
Have an existing account? Sign In
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
Wartabanten.com > Pj Bupati Tangerang Minta Bawaslu Jaga Kesiapan dan Sinergitas Pilkada 2024
Kabupaten TangerangTangerang

Pj Bupati Tangerang Minta Bawaslu Jaga Kesiapan dan Sinergitas Pilkada 2024

Warta Banten
Published: Kamis, 26 September 2024
Share
SHARE

TANGERANG – Penjabat (Pj) Bupati Tangerang Andi Ony meminta seluruh jajaran Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tangerang agar terus menjaga kesiapan dan sinergitas dalam pelaksanaan Pilkada 2024.

“Saya melihat dan menyaksikan betapa siapnya teman-teman dari Bawaslu dan seluruh anggotanya. Terus jaga kesiapan, kekompakan dan sinergitas ini untuk melaksanakan pengawasan pengawalan pelaksanaan kegiatan Pemilukada yang akan dilaksanakan pada tanggal 27 November hari Rabu 2024,” kata Pj Bupati Tangerang Andi Ony saat Apel Siaga Pengawasan Pilkada di Lapangan Kawasan Gading Serpong Kecamatan Pagedangan, Rabu (25/9/24).

Menurut dia, pilkada serentak di Indonesia merupakan pesta demokrasi yang terbesar di seluruh Indonesia bahkan mungkin di dunia. Untuk itu, kerja keras, sinergitas serta soliditas seluruh jajaran Bawaslu sangat diperlukan agar pelaksanaan seluruh tahapan Pilkada dapat berjalan dengan aman, damai, dan bermartabat serta dapat mencapai target partisipasi dapat diraih, bahkan lebih dari 85% pemilih melaksanakan hak pilihnya.

“Pilkada kali ini akan diikuti oleh sekitar 2.369.021 jiwa yang akan memilih tiga pasangan calon. Dari 2,3 juta tersebut tersebar di 4.484 TPS, jumlah yang sangat luar biasa ini membutuhkan kerja keras kerjasama dan soliditas baik itu penyelenggara pengawas maupun pemerintahan,” ungkapnya.

Dia berharap seluruh anggota Bawaslu benar-benar bisa manjaga stamina agar dapat melaksanakan tugasnya dengan profesional dan netral.

“Diharapkan bapak dan ibu bisa juga jaga stamina sehingga mampu mengawasi dengan baik dan benar. Apabila Pilkada jujur dan adil pasti akan menghasilkan pimpinan yang akan membawa Kabupaten Tangerang yang semakin Gemilang, mampu membangun serta memenuhi harapan seluruh rakyat di Kabupaten Tangerang,” tuturnya.

Semantara itu, Ketua Bawaslu Kabupaten Tangerang, Muslik, mengatakan, pihaknya memiliki tugas dan kewajiban sebagai pengawas pemilihan tahun 2024. Apel siaga tersebut pertanda persiapan diri karena gong kampanye sudah dimulai.

“Dengan adanya apel siaga ini membuktikan bahwa kami Bawaslu Kabupaten Tangerang beserta jajaran di Panwaslu kecamatan dan juga Panwaslu kelurahan desa siap untuk mengawasi jalannya penyelenggaraan pemilihan bupati dan wakil bupati di Kabupaten Tangerang dan juga Gubernur dan Wakil Gubernur di Provinsi Banten,” jelas Muslik.

TAGGED:Kabupaten TangerangTangerangTangerang Raya
What do you think?
Love0
Sad0
Happy0
Sleepy0
Angry0
Dead0
Wink0
Previous Article Hadiri Deklarasi Kampanye Damai, Pj Bupati Harap Pilkada Kabupaten Tangerang Aman
Next Article Para Pejabat dan Pegawai PNS Diberi Pembekalan Menjelang Purnabakti
Tidak ada komentar Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Warta Terbaru

Lewat Ponsel Kadis Kominfo Tb Asep Nurdin, Warga TPA Cipeucang Dialog Langsung dengan Wali Kota Tangsel
Tangerang Selatan
Tinjau Sekolah Pascabanjir di Kabupaten Balangan, Wapres Dorong Pemulihan Aktivitas Belajar Mengajar
Nasional
Disperkimta Tangsel Lanjutkan Program Bedah Rumah, 329 Unit Ditargetkan Diperbaiki Diperbaiki
Tangerang Selatan
Madrasah Pembangunan UIN Jakarta Rayakan HUT ke-52
Nasional
Atasi Penangguhan TPAS Cilowong, Benyamin: Pemkot Tangsel Alihkan 200 Ton Sampah ke Cileungsi
Tangerang Selatan
Diskon PBB-P2 Awal Tahun 2026 Resmi Berlaku di Tangsel, Ini Rinciannya
Tangerang Selatan
Perkuat Sinergi Bantuan Kemanusiaan untuk Sumatra, Wapres Terima Audiensi Pekerja Seni dan Pelaku Industri Kreatif
Nasional
Terima Pengurus Harian KOPRI PB PMII, Wapres Dorong Pemberdayaan Perempuan dan Anak Muda
Nasional
UIN Jakarta Peringkat Pertama SINTA PTKIN
Nasional
Bupati Tangerang: GP Ansor dan Banser Mitra Strategis Penjaga Stabilitas dan Keamanan
Kabupaten Tangerang Tangerang

Rekomendasi

Tangerang Selatan

Pilar Pastikan Pembangunan Jalan Akses Menuju TPU Sarimulya Berjalan Lancar

Warta Banten
Warta Banten
Rabu, 11 September 2024
Tangerang Selatan

Airin Rachmi Diany Hadiri HUT Destinasi Budaya Kampung Jawa Wadassari

Warta Banten
Warta Banten
Minggu, 21 Juli 2024
Tangerang Selatan

Gelar ICCF 2024, Tangsel Jadi Rumah untuk Ratusan Komunitas Kreatif dari Seluruh Indonesia

Warta Banten
Warta Banten
Jumat, 13 Desember 2024
Tangerang Selatan

Pembinaan FPMT Tangsel, Pilar Tekankan Peran Penting Majelis Taklim dalam Membangun Moral dan Akhlak

Warta Banten
Warta Banten
Jumat, 21 Maret 2025
Tangerang Selatan

Kejuaraan Tenis Meja OPD Cup, Sekda Bambang Noertjahjo: Berkompetisi untuk Menjalin Prestasi

Warta Banten
Warta Banten
Senin, 26 Februari 2024
Tangerang Selatan

Berjalan Khidmat, Pilar Pimpin Upacara Penurunan Bendera HUT ke-79 RI di Kota Tangsel

Warta Banten
Warta Banten
Sabtu, 17 Agustus 2024
Kabupaten TangerangTangerang

BPBD Atasi Kebakaran Sampah di Belakang Pasar Curug Kurang dari 1 Jam

Warta Banten
Warta Banten
Jumat, 29 September 2023
Tangerang Selatan

Wali Kota Benyamin: Upaya Tekan Angka Stunting Jadi Tanggung Jawab Bersama 

Warta Banten
Warta Banten
Rabu, 22 Mei 2024
Tangerang Selatan

Wali Kota Benyamin Apresiasi 21 Siswa Tangsel Lolos ke SMA Taruna Nusantara

Warta Banten
Warta Banten
Sabtu, 21 Juni 2025
Show More
Wartabanten.comWartabanten.com
Follow US
© 2023 WARTABanten.com. Situs Berita & Informasi Seputar Banten. All Rights Reserved.
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Kode Etik
  • Contact
Go to mobile version
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lost your password?